Haloo.. selamat datang di blog gw! Blog ini dibuat karena ketertarikan gw ke Mitologi Yunani gara-gara baca Percy Jackson and The Olympians. Untuk posting pertama, mari kita lihat bagan silsilah mitologi yunani dibawah ini:
Note: Sering disebutkan bahwa hanya Haphaestus lah satu-saunya anak dari Hera, dan sering disebutkan bahwa Aphrodite terlahir dari buih air laut.
2) Istri Zeus dan keturunannya
Note: Ini hanya sebagian kecil dari para kekasih zeus dan anak mereka. Jumlah istri, dan jumlah nymph yang dia culik dan anak-anaknya bisa mencapai ratusan. Yang ditampilkan di atas adalah yang dianggap memiliki pengaaruh paling penting.
3) Keturunan Prometheus
Yep,,, segitu aja dulu untuk saat ini.Kalo tidak ada halang merintang, beberapa hari kedepan bakal gw posting artikel-artikelnya. So, stay tune!
(klik gambar untuk memperbesar)
1) Bagan Dewa Mitologi Yunani:Note: Sering disebutkan bahwa hanya Haphaestus lah satu-saunya anak dari Hera, dan sering disebutkan bahwa Aphrodite terlahir dari buih air laut.
2) Istri Zeus dan keturunannya
Note: Ini hanya sebagian kecil dari para kekasih zeus dan anak mereka. Jumlah istri, dan jumlah nymph yang dia culik dan anak-anaknya bisa mencapai ratusan. Yang ditampilkan di atas adalah yang dianggap memiliki pengaaruh paling penting.
3) Keturunan Prometheus
Yep,,, segitu aja dulu untuk saat ini.Kalo tidak ada halang merintang, beberapa hari kedepan bakal gw posting artikel-artikelnya. So, stay tune!
Haloo!
BalasHapus:D
Apa kabar?
Wah? Juga tertarik ama Percy Jackson Olympian juga ya?
Aku mengkoleksi karya-karya Rick Riordan loh! :o
Aha!
Aku punya dikit ide.
Boleh saya minta ? Bolehkah anda berkenan mau membagi tentang mitologi Romawi , Mesir (ada karya Rick Riordan tentang mitologi Mesir kayak percy loh! Sbg Jason si tokoh utama-nya) , dan juga tentang di luarnya ya!
Kayak mitologi hawai , jawa , Indonesia kalau ada . Lalu mitologi Jepang dan China .
Lalu ada juga mitos atau mitologi tentang kepercayaan lainnya gimana awalnya terbentuk dunia ini kayak tuh (yang anda post-kan)
Apa aja .
Bisa ? :D
Boleehhh?
Aku juga pada mau penasaran tentang mitologi nih.
Maaf nih baru liat komentarnya, udah lama ini blog ga diurus, hweheheh..Kebanyakan saya dapet sumber di scribd, semuanya b,inggris, agak susah nih cari yang bahasa indonesia,. untuk sumber utama blog ini, saya pake dari sini:
Hapushttp://www.scribd.com/doc/47335804/Michelle-M-Houle-Gods-and-Goddesses-in-Greek-Mythology
dulu sih bisa didownload langsung dari situ, sekarang agak ribet kayaknya,. mungkin klo dicari masih ada situs yang nge-share pdf nya :)
Keren nih blog :D saya jg lg tertarik sm mitologi
BalasHapushttp://cardinal-system.blogspot.com
Saya juga tertarik dengan film Percy Jackson & The Olympians. Filmnya bagus apalagi saya yang sedang tertarik dengan mitologi salah satunya mitologi Yunani
BalasHapus